9 Makanan Kaya Probiotik, Baik untuk Diet Anda

9 Makanan Kaya Probiotik, Baik untuk Diet Anda
Pisang dan manfaatnya. Foto: Eatthis

jpnn.com - jpnn.com - Probiotik merupakan istilah untuk menyebut bakteri baik yang bermanfaat sebagai penunjang kesehatan manusia.

Berbagai penelitian membuktikan bahwa probiotik bisa mencegah dan mengobati beberapa tipe diare dan bermanfaat untuk kesehatan pencernaan secara umum.

Pencernaan yang sehat penting untuk mencegah penyakit. Sehingga, mengetahui lebih banyak perihal makanan kaya probiotik akan membantu Anda mencapai derajat kesehatan yang lebih baik.

Berikut adalah beberapa makanan yang mengandung probiotik dan baik ditambahkan untuk diet Anda, seperti dilansir laman MSN, Selasa (21/2).

1. Yerusalem artichoke

Dengan tingginya kandungan serat dan sejumlah besar nutrisi, Yerusalem artichoke telah terbukti menjadi makanan prebiotik yang sehat.

Jenis asupan ini kaya akan inulin, prebiotik yang membantu mengurangi sembelit dan meningkatkan kekebalan.

2. Asparagus

Probiotik merupakan istilah untuk menyebut bakteri baik yang bermanfaat sebagai penunjang kesehatan manusia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News