Wirdjo, sang Pembunuh Belasan Orang, Sungguh Mengerikan!

Wirdjo, sang Pembunuh Belasan Orang, Sungguh Mengerikan!
Sutedjo menunjukkan makam alm Wirdjo di Lingkungan Watubuncul, Kelurahan Boyolangu, Kecamatan Giri, Banyuwangi. Foto: NIKLAAS ANDRIES/RADAR BANYUWANGI

Keberadaannya sempat diketahui seorang pemanjat kelapa. Wirdjo masuk ke saluran air di sungai yang banyak ditumbuhi tanaman liar. “Saya sempat diberi tahu dan datang ke lokasi itu. Tapi saya biarkan dulu di sana,” ujar Sutedjo.

Keesokan harinya, Sutedjo dibantu polisi dan tentara menyisir daerah itu. Di sanalah, kemudian keponakannya itu sudah ditemukan tidak bernyawa dengan posisi gantung diri. Dia mengenakan celana pendek tanpa baju dan kakinya terendam di aliran sungai.

Sejak kejadian itu pula, istri Wirdjo juga tidak jelas keberadaannya. “Sejak kejadian itu istrinya tidak lagi ada di sana,” katanya. (bay/bersambung)


Tragedi pembunuhan belasan orang dan melukai puluhan orang oleh pelaku tunggal Wirdjo pada April 1987 silam, jadi salah satu lembaran hitam sejarah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News