Pendaftaran Caleg Tersendat Administrasi

Pendaftaran Caleg Tersendat Administrasi
Pendaftaran Caleg Tersendat Administrasi
KENDARI - Di level Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, PAN dan PKS adalah dua contoh partai  yang memang siap menghadapi Pemilu 2014. Beberapa hari setelah KPU membuka pendaftaran Caleg, dua organisasi politik itu sudah datang mendaftarkan diri dengan setumpuk dokumen kelengkapan berkas para Calegnya.

Bagimana dengan partai lain ? 10 Parpol lainnya sampai saat ini masih sibuk mengurusi kelengkapan persyaratan.

   

Pada Caleg yang akan diusung ternyata punya beberapa kekurangan administrasi dan sekarang sibuk melengkapi. Padahal, waktu tinggal dua hari lagi. Himbauan KPU agar tidak datang mendaftar di injury time agar para komisioner tidak terlalu kewalahan, diabaikan.

   

Ketua Golkar Kota Kendari, Bahrun Konggoasa menjelaskan partainya baru akan menyerahkan DCS paling lambat tanggal 20 April, atau hari ini.  "Sekarang kami sementara merampungkan dokumen Caleg, dan pendaftar di DPD II Golkar tidak ada yang berasal dari partai yang tidak lulus verifikasi sehingga tidak ada kendala surat izin pemberhentian dari DPRD dan partai.  Kami merencanakan akan menyetor DCS ke KPU bersamaan dengan DPD I di KPU Sultra pada 20 April nanti," jelas Bahrun Konggoasa.

   

KENDARI - Di level Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, PAN dan PKS adalah dua contoh partai  yang memang siap menghadapi Pemilu 2014. Beberapa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News