3 Kebiasaan Buruk yang Bikin Kadar Kolesterol Meningkat Drastis

3 Kebiasaan Buruk yang Bikin Kadar Kolesterol Meningkat Drastis
Ilustrasi malas bergerak. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda memiliki kadar kolesterol tinggi? Kolesterol sebenarnya baik untuk tubuh.

Namun, memiliki kadar kolesterol tinggi bisa memberikan efek yang tidak baik untuk kesehatan.

Kadar kolesterol tinggi bisa menyebabkan serangan jantung, stroke dan lainnya.

Apalagi jika hal ini didukung dengan pilihan makanan yang tidak sehat dan kaya akan lemak.

Pasalnya, tumpukan lemak akan terus mengendap di dalam pembuluh darah dan tidak terbakar melalui aktivitas fisik seperti olahraga.

Beberapa kebiasaan buruk justru bisa membuat kadar kolesterol Anda meningkat drastis.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Konsumsi makanan kaya lemak jenuh berlebih

Mengonsumsi makanan yang kaya akan lemak jenuh dan lemak trans memang bisa meningkatkan kadar lemak di dalam tubuh.

Ada beberapa kebiasaan buruk yang bisa membuat kadar kolesterol Anda meningkat drastis dan salah satunya ialah salah dalam menentukan pantangan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News