Kontrol Kadar Gula Darah, Ini 5 Manfaat Minum Air Jahe Dicampur Serai dan Kayu Manis

Kontrol Kadar Gula Darah, Ini 5 Manfaat Minum Air Jahe Dicampur Serai dan Kayu Manis
Rebusan jahe. Ilustrasi. Foto: Hellosehat

Jahe yang memiliki aroma lembut dan menghangatkan, serta serai yang mengandung minyak atsiri.

Pada orang yang terkena demam atau influenza, ramuan ini merupakan alternatif pengobatan herbal yang sangat berguna.

Karena bisa mengurangi gejala panas dan mengandung zat yang membuat tubuh lebih hangat dan nyaman.

3. Mengontrol Kadar Gula Darah

Kandungan antioksidan yang terdapat pada kayu manis mampu mengontrol kadar gula darah dalam tubuh.

Kayu manis bisa memperbaiki respons insulin pada penderita diabetes tipe 2.

4. Mencegah Risiko Kanker

Jahe, serai dan kayu manis efektif mencegah tumbuhnya sel kanker tanpa memengaruhi sel-sel tubuh yang normal dan sehat.

Ada beberapa manfaat minum air jahe yang dicampur serai dan kayu manis seperti mengontrol kadar gula darah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News