PNS Era Milenial vs Generasi Baby Boomers

PNS Era Milenial vs Generasi Baby Boomers
Kepala BNP2TKI Nusron Wahid. Foto: BNP2TKI

Acara ini menghadirkan generasi muda dengan karyanya di antaranya, Kadir dari KDEI Taipei dengan Save PMI Taiwan, Noerman Adhiguna (BP3TKI Mataram, SIPITR3), Ahmad Fauzi (LP3TKI Palu, Kebal), Bayu Aryadhi (Biro Keuangan Umum, Sipagar), Oktavian (Puslitfo, good government governance), Restu Dewi Utami (Direktorat P2P, Gerakan Paten), Fadzar Alimin (Dit. Pemberdayaan, kerja sama dan sinergitas), Mira Caliandra (Dit. Mediasi Advokasi, Memilih BNP2TKI).  

Ada pula ESO Batch V yang telah ditugaskan selama tiga bulan dan memberikan kontribusi positif terhadap satker penugasan, dengan mengidentifikasi isu terkait pelayanan.

Di antaranya, Titis M. Yurlita dari LTSA Karawang, Ikmal Hananto (BP3TKI Jakarta), Merli N. Riga (LP3TKI Palu) yang ditugaskan di LP3TKI Surabaya yang berkontribusi mengadakan bimtek/sosialisasi terhadap temuan ESO terkait data sarana kesehatan di SISKOTKLN dan ditempatkannya pegawai CPNS untuk melakukan verifikasi penjadwalan PAP.

Ada pula Ulfa Mubarika dari BP3TKI Lampung dan Nashruddin Qawiyurrijal (BP3TKI Banjarbaru) yang penugasaannya di BP3TKI Jakarta telah berkontribusi mengonsep rekomendasi penutupan sistem ID yang manual atau pembaruan penguncian ID by SIP, melakukan penyuluhan PP, dan penyusunan konsep PMI Corner.

 Ada juga Agus Gudiyahman dari BP3TKI Pontianak, M. Arif (BP3TKI Makassar), dan Dony A. Kurniawan (P4TKI Tj. Balai Karimun) yang ditugaskan di BP3TKI Nunukan  telah memberikan kontribusi dalam pembinaan penyusunan PP terhadap P3MI sesuai Permenaker 22, PMI buta huruf ditunda keberangkatannya sambil diajari membaca, serta penertiban dokumen.

Ada juga M. Andry Suryadi (BP3TKI Banjarbaru), Adhi Nugroho (BP3TKI Mataram), Budi Susanto (LTSA Subang) yang ditugaskan di BP3TKI Medan yang telah berkontribusi dalam hal koordinasi dengan disnaker terkait permasalah ID PMI, PP sudah mulai dilegalisasi di Disnaker sesuai domisili CPMI setelah adanya pengarahan ke P3MI.

 Mulia Sarlita Dilapanga (BP3TKI Manado), Hari Priyono (BP3TKI Tangerang), Dewi B. Alawiyah (BP3TKI Padang), yang ditugaskan di BP3TKI Denpasar yang memberikan kontribusi dalam hal konsep SOP Penempatan, Penguatan Informasi kepada publik dengan media visit, dan kunjungan kepada stakeholders terkait antara lain disnaker dan konjen India.

Charly Tri P (BP3TKI Bandung), Fausina (BP3TKI Semarang) yang ditempatkan pada BP3TKI Lampung telah memberikan kontribusi dalam konsep MoU dan SOP kerjasama antara BP3TKI Lampung dan Dinkes Kab. Lampung Timur dalam pengajuan izin PIRT PMI Purna, dan membantu pembuatan konsep mobil dinas untuk sosialisasi.

Nusron Wahid mengatakan, tesisnya tentang 60 persen generasi baby boomers yang bisa mengikuti perkembangan pada era digital seperti saat ini tidak pernah salah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News