Sambangi Masjid Cut Meutia, KSAL: Banyak Remaja Hijrah Demi Kebaikan
Sabtu, 25 Maret 2023 – 18:52 WIB

Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali bersama Ketua Panitia Ramadan Masjid Cut Meutia, Winyono Iman Santoso (kanan) saat acara Ngabuburit Asik (Ngasik) bersama Remaja Masjid bertema ‘Remaja Masjid Bintang 4' pada Jumat (24/3). Foto: Dok. Remaja Masjid Cut Meutia
Ketua Panitia Ramadan Masjid Cut Meutia, Winyono Iman Santoso menjelaskan dipilihnya KSAL sebagai pembicara dalam acara ini lantaran TNI dekat dengan rakyat dan menjaga kedaulatan Negara Republik Indonesia.
“TNI AL adalah benteng pertama pertahanan Indonesia. Kenapa kami memilih KSAL karena kami ingin memberikan informasi kepada masyarakat bahwa TNI dekat dengan rakyat,” kata pria yang akrab disapa Onno ini.
Lebih lanjut, Magister Ilmu Komunikasi Universitas Mercu Buana ini menegaskan TNI siap membantu rakyat utamanya menjaga kedaulatan Negara Kasatuan Republik Indonesia.(fri/jpnn)
KSAL mengapresiasi Remaja Masjid Cut Meutia karena menggelar rangkaian kegiatan ramadan antara lain menggelar Ngabuburit Asik (Ngasik) bersama Remaja masjid.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- TNI AL dan USMC Bekerja Sama untuk Tingkatkan Profesionalitas Prajurit Marinir
- Sukarelawan Usbat Ganjar Ajak Remaja Masjid Bebersih Area Makam di Deli Serdang
- TNI AL Gagalkan Pengiriman PMI Nonprosedural ke Malaysia
- TNI AL Kembali Gagalkan Penyelundupan 5 Kg Narkotika dari Warga Negara Malaysia
- Dokter TNI AL Terima Penghargaan dari Ikatan Ortodonti Indonesia
- TNI AL Kejar-mengejar dengan Kurir Sabu-Sabu di Perairan Bengkalis, Dor, Dor, Dor