Skandal Seks di Dunia Renang AS

Skandal Seks di Dunia Renang AS
Salah satu suasana latihan tim renang putri AS. Foto: Dailycal.org.
LOS ANGELES - Amerika Serikat (AS) begitu mengandalkan cabang olahraga renang di berbagai even besar. Hasilnya bisa dilihat dari beberapa penyelenggaraan olimpiade. AS begitu perkasa di cabang olahraga yang menyediakan banyak medali, selain atletik itu.

Para perenang AS juga menunjukkan dominasinya di Kejuaraan Dunia Aquatik yang digelar FINA (Federasi Aquatik Internasional). Sejak edisi 2003, yang berlangsung di Barcelona, Spanyol, AS selalu menjadi pengumpul medali terbanyak.

Tak urung, prestasi tersebut turut membuat olahraga renang maju pesat di AS. Apalagi, usai Olimpiade Beijing 2008, ketika andalan AS Michael Phelps membawa pulang delapan medali emas sekaligus. Renang lantas menjadi salah satu favorit bagi anak-anak Amerika.

Tapi, belakangan muncul noda dari pembinaan renang di AS. Kasus pelecehan seksual yang dilakukan pelatih kepada para anak didiknya mencuat ke permukaan. Kasus tersebut menjadi sebuah skandal yang menghebohkan.

LOS ANGELES - Amerika Serikat (AS) begitu mengandalkan cabang olahraga renang di berbagai even besar. Hasilnya bisa dilihat dari beberapa penyelenggaraan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News