Winning Meal Project, Cara Ajinomoto Dongkrak Prestasi Atlit Indonesia

Winning Meal Project, Cara Ajinomoto Dongkrak Prestasi Atlit Indonesia
Program “Winning Meal Project” yang digagas oleh Ajinomoto Indonesia. Foto : Ist

“Gizi sebelum dan sesudah latihan akan sangat berbeda. Misalnya, di 45 menit setelah latihan berat para atlit membutuhkan gizi khusus untuk memaksimalkan recovery process menuju sesi latihan berikut dan mencegah cedera, karena di saat itulah harus ada asupan untuk mengembalikan dan memperbaiki bagian tubuh yang rusak. Bila hal ini tidak dilakukan, maka fisik si atlit akan cepat menurun,” paparnya.

Makanan sehari-hari Siman sebelum dan sesudah latihan akan disiapkan secara detail. Contohnya, Siman telah melakukan pencapaian rekor nasional dari 50 meter gaya punggung, dengan waktu 25.01 detik.

 “Patokan itulah yang akan menjadi acuan Winning Meal Project (WMP) ke depannya,” terangnya.(adv/jpnn)


Di negara maju gizi para atlit sudah diperhatikan bertahun-tahun sebelum mereka bertanding.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News