137 Rusunawa Bakal Dihibahkan ke Pemda
Kamis, 02 September 2010 – 21:21 WIB

137 Rusunawa Bakal Dihibahkan ke Pemda
JAKARTA - Pemerintah pusat akan mengibahkan 137 rusunawa kepada pemerintah daerah. Menurut Menteri Perumahan Rakyat (Menpera) Suharso Monoarfa, 137 rusunawa itu sedang dalam proses hibah ke Pemda.
"Proses hibah rusunawa masih terhambat di Kementerian Keuangan karena menyangkut UU Perbendaharaan Negara dan banyak aturan yang belum dituntaskan,” ungkap Monoarfa dalam keterangan persnya di Jakarta, Rabu (2/9).
Dijelaskannya, proses hibah rusunawa dari pemerintah pusat kepada pemda itu memerlukan mekanisme yang tidak sederhana. Sebab, rusunawa dibangun dari dana APBN sehingga menjadi Barang Milik Negara yang harus jelas siapa penerima manfaatnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Pemerintah pusat akan mengibahkan 137 rusunawa kepada pemerintah daerah. Menurut Menteri Perumahan Rakyat (Menpera) Suharso Monoarfa,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KBA Garmin Menghadirkan Teknologi Navigasi hingga Multimedia untuk Pengalaman Sempurna
- Muhammad Akbar Melantik Tiga Pejabat di Lingkungan PT Krakatau Steel
- Pelindo & Kemenhub Dorong Investasi di Sektor Maritim Lewat Indonesia Maritime Week 2025
- KBA Yamaha Marine Meluncurkan Mesin Tempel Baru, Dukung Pengembangan Industri Maritim
- Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 4 Mei 2025: Antam, UBS dan Galeri24 Kompak Turun
- Beri Pelatihan Digital Marketing, Sandiaga Uno Ingin Difabel Lebih Berdaya