23 Hari PPKM Darurat, Trafik di 15 Bandara Angkasa Pura I Merosot Hingga 76 Persen
Selasa, 27 Juli 2021 – 04:06 WIB

Terminal Internasional Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali. Foto: Fikri Yusuf/Antara
Namun, meski lalu lintas angkutan udara mengalami penurunan yang cukup drastis, AP I menekankan hal ini tidak mengurangi komitmen perseroan untuk tetap memberikan layanan terbaik bagi pengguna jasa bandara.
"Kami selalu konsisten menerapkan protokol kesehatan di 15 bandara. Khususnya untuk layanan kargo, termasuk untuk layanan ekspor dan impor, kami pastikan tetap beroperasi secara normal dan lancar. Di masa seperti ini, pergerakan barang melalui transportasi udara harus tetap berjalan lancar untuk mengatrol perekonomian yang terdampak pandemi," kata Faik.(chi/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pada masa implementasi PPKM Darurat ini, terdapat tren penurunan jumlah pergerakan penumpang, pesawat udara, serta kargo di bandara Angkasa Pura I.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Pertamina Patra Niaga Pastikan Stok Avtur Penerbangan Haji 2025 Aman
- BNI Emirates Travel Fair 2025 Hadir Dengan Berbagai Penawaran Menarik
- InJourney Airports Persiapkan Reaktivasi Rute Internasional di 3 Bandara Ini
- 2 Tahun Tak Ada Penerbangan Internasional, Status Bandara SMB II Palembang Bakal Dicabut
- 5 Tips Beli Tiket Pesawat, Liburan Jadi Nyaman dan Hemat
- Tingkatkan Konektivitas Nasional, Pelita Air Sambut Kedatangan Armada ke-13 Airbus A320