3 Fakta Menarik Michael Krmencik, Nomor 2 Paling Mengerikan

jpnn.com, JAKARTA - Michael Krmencik resmi mendarat di Persija Jakarta untuk menjadi suksesor Marko Simic.
Striker asal Ceko itu telah meneken kontrak berdurasi tiga tahun bersama kampiun Liga 1 musim 2018 tersebut.
Krmencik merupakan permintaan langsung Pelatih Persija, Thomas Doll. Pria asal Jerman itu yakin dengan reputasi sang pemain yang malang melintang di kompetisi Eropa.
Lantas, siapa sebenarnya Michael Krmencik? Simak ulasan Jpnn.com berikut ini:
1. Berpengalaman di Liga Champions
Krmencik pernah merasakan atmosfer Liga Champions. Tak cuma bermain, dia, bahkan sanggup mencetak gol di kompetisi paling elite antarklub Eropa itu.
Striker berpostur 191 cm itu memiliki pengalaman di Liga Champions saat memperkuat Viktoria Plzen (2018-2019) dan Club Brugge (2020-2021).
Dua gol berhasil dia ciptakan kala membela Viktoria Plzen. Saat itu, Krmenchik membawa timnya bermain imbang 2-2 kontra CSKA Moskow di laga perdana Grup A Liga Champions 2018/19.
2. Top Skor Liga Ceko
Michael Krmencik pernah menjadi top skor Liga Ceko musim 2017/18 saat berkostum Viktoria Plzen.
Berikut 3 fakta menarik striker baru Persija Michael Krmencik, nomor 2 paling mengerikan
- Di Ambang Juara Liga 1, Persib Dapat Kabar Baik Bertubi-tubi
- Barcelona Vs Inter 3-3: Pemain Seperti Ini Lahir Setiap 50 Tahun
- PSM Gugur di Semifinal ACC, Liga 1 tak Punya Taring di ASEAN
- Barcelona vs Inter Milan: Blaugrana Masih Dibayangi Trauma 15 Tahun Lalu
- Teco Ungkap Alasan Mundur dari Kursi Pelatih Bali United
- Bojan Hodak Bicara Kans Bermain Febri Hariyadi saat Persib Jumpa Malut United