3 Manfaat Teh Hijau, Cegah Penyakit Kronis Ini Menyerang Anda

3 Manfaat Teh Hijau, Cegah Penyakit Kronis Ini Menyerang Anda
Ilustrasi teh hijau. Foto: Health

jpnn.com, JAKARTA - TEH merupakan salah satu minuman populer yang banyak dikonsumsi orang.

Ada beberapa teh yang bisa Anda konsumsi dan baik untuk kesehatan.

Mulai dari teh hijau, teh chamomille, teh hitam, teh jahe, teh putih, teh peppermint, dan lainnya.

Teh hijau tidak diragukan lagi merupakan salah satu teh yang banyak dikonsumsi.

Selain itu, teh hijau juga mengandung segudang manfaat, tidak hanya untuk kesehatan, tetapi juga untuk kesehatan kulit wanita.

Bubuk teh hijau bisa digunakan sebagai masker yang membantu meningkatkan kecantikan kulit wajah seorang wanita.

Selain itu, rutin mengonsumsi teh hijau juga bisa membantu Anda terhindar dari serangan penyakit kronis ini.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

Ada beberapa manfaat teh hijau yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh dan membantu mencegah penyakit kronis ini menyerang Anda.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News