4 Cara Mudah Mencegah Tertulari Virus Corona

4 Cara Mudah Mencegah Tertulari Virus Corona
Anak-anak memakai masker untuk mencegah penularan virus corona. Foto: REUTERS/Tyrone Siu/wsj/cfo

Penularan COVID-19 dapat terjadi ketika tetesan pernapasan penderitanya menempel di tangan atau kulit orang yang berdekatan dengan mereka. Sementara itu, tidak sedikit orang yang tanpa sadar menyentuh mata, hidung, dan mulut dengan tangan kotor. 

Padahal, ketiga indera tersebut menjadi ‘gerbang utama’ virus dan bakteri masuk ke dalam tubuh manusia. 

Usahakan untuk mengikuti langkah mencuci tangan yang baik dan benar. Terlalu terburu-buru saat mencuci tangan tidak akan menghilangkan kuman dan virus secara menyeluruh. Apabila air mengalir dan sabun tidak tersedia, Anda menggunakan hand sanitizer untuk berjaga-jaga. 

3. Memakai masker ketika sakit

Tahukah Anda bahwa sebenarnya menggunakan masker sebagai salah satu cara mencegah COVID-19 tidak begitu efektif bagi orang sehat? Masker hanya untuk orang sakit saja.

“Sebenarnya, orang yang membutuhkan masker adalah orang sakit dan tenaga kesehatan, mengingat mereka sering berkontak dengan pasien yang terinfeksi,” tutur dr. Sitta.

Apabila masker tidak tersedia saat itu dan sering batuk atau bersin, Anda dapat mengikuti etika batuk dengan baik. Anda bisa menutupi mulut ketika bersin atau batuk dengan tisu atau menggunakan lengan tangan. 

Bagaimana dengan orang sehat, perlukah mereka memakai masker? Jawabannya adalah tergantung. 

Beberapa cara mencegah COVID-19 di atas mungkin terdengar mudah. Namun, Anda perlu melakukannya secara rutin agar risiko penularannya tidak tinggi.

Sumber HelloSehat

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News