4 Sikap Tegas Jenderal Andika Perkasa Bikin Menganga

4 Sikap Tegas Jenderal Andika Perkasa Bikin Menganga
KSAD Jenderal TNI Andika Perkasa. Foto: ANTARA/HO

Andika mengatakan bahwa pihaknya tengah mempercepat pembangunan tenda lapangan di seluruh rumah sakit TNI AD.

Tenda-tenda itu akan digunakan sebagai ruang isolasi bagi pasien covid-19.

Dalam telekonferensi yang diunggah di kanal YouTube TNI AD pada 4 April 2020, Andika memerintahkan anak buahnya mempercepat pembangunan.

Dalam kesempatan itu Andika sempat meminta anak buahnya untuk menelepon seseorang.

“Langsung telepon, Pak Haep. Yang dimaksud dengan instalasi heap filter apanya?” kata Andika.

Pria 55 tahun itu meminta anak buahnya mencari vendor jika belum mendapatkan barang yang dibutuhkan. Misalnya, finil.

“Instalasi heap itu filter juga begitu. Apanya yang sulit? Insinyurnya nggak ada? Kita. Kita hadirkan siapa. Jadi, saya yakin teknisi ini kalau dikejar, bisa,” kata Andika. 

4. Percepat Pengadaan X-ray mobile

Ketegasan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa tidak perlu diragukan lagi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News