5 Laga Paling Bersejarah Jose Mourinho, Barcelona Dua Kali Jadi Korban

5 Laga Paling Bersejarah Jose Mourinho, Barcelona Dua Kali Jadi Korban
Jose Mourinho saat sesi perkenalannya sebagai pelatih baru AS Roma. Foto: Twitter @OfficialASRoma

2. Chelsea vs Manchester United (Liga Premier 2005/06)

Manchester United dan Chelsea bersaing keras menuju tangga Juara Liga Inggris musim itu. Namun, The Blues sanggup mempecundangi sang rival 3-0 untuk mempermudah mereka merengkuh gelar paling bergengsi di negeri berjuluk Land of Hope and Glory.

1. Inter Milan vs Barcelona (Semifinal Liga Champions 2009/10)

Ini mungkin kemenangan paring terkenal Mourinho ketika menjadi seorang pelatih. Bertemu Barcelona yang berstatus juara bertahan Liga Champions, Nerazzurri mampu unggul secara agregat 3-2 di babak semifinal.

Kemenangan Inter 3-1 atas Barca di Giuseppe Meazza, hanya mampu dibalas keunggulan Barcelona 1-0 di Camp Nou. Di akhr turnamen, Inter Milan di bawah komando Mourinho mampu keluar sebagai juara usai menundukkan Bayer Munchen 2-0.(mcr15/jpnn)


Simak lima laga paing bersejerah bagi seorang Jose Mourinho. Barcelona dibuat dua kali tak berkutik.


Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News