4 Layanan Pembiayaan FIFGROUP yang Bikin Hidup Lebih Mudah
Kamis, 23 Juni 2022 – 13:21 WIB

FIFGROUP hadir di bisnis layanan pembiayaan yang senantiasa memenuhi kebutuhan masyarakat Indonesia. Foto: Tangkapan layar FIFGroup
Adapun jumlah Gross transaction value (GMV) MOXA mencapai 579 miliar.
Kemudian, ada AstraPay yang diluncurkan pada September 2021. Sekarang ini sudah memiliki pengguna terdaftar sebanyak 5 juta dan telah memfasilitasi 21 juta transaksi per Mei 2022. GTV diperkirakan mencapai Rp 18 triliun sampai akhir tahun ini.
Astra Financial juga menghadirkan SEVA baru-baru ini dengan mengusung konsep finance first dalam rangka pembelian mobil.
"Jadi finance first car discovery platform yang kita perkenalkan ke publik. Ini relatif masih baru. Kita berusaha terus improve dan perkenalkan kepada masyarakat," tutup Suparno. (mcr28/jpnn)
FIFGROUP hadir di bisnis layanan pembiayaan yang senantiasa memenuhi kebutuhan masyarakat Indonesia.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Wenti Ayu Apsari
BERITA TERKAIT
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi
- Pendiri CSIS Sebut Pemerintahan Prabowo Perlu Dinilai Berdasarkan Pencapaian Nyata
- FIFGroup Nobatkan Guru Penggerak Literasi Keuangan sebagai Duta Menyala
- Laba Meningkat Tajam, Strategi Bank Neo Commerce Berhasil
- Herman Deru Siapkan Bantuan Rp 50 Miliar untuk Pemerataan Pembangunan di Musi Rawas
- Tokoh Buruh Daerah Pilih Rayakan May Day 2025 Secara Damai