544 Warga di Ciracas Belum Punya Septic Tank, Lalu Dibuang ke Mana Kotorannya?

544 Warga di Ciracas Belum Punya Septic Tank, Lalu Dibuang ke Mana Kotorannya?
Tampak paralon pembuangan limbah kotoran manusia di sejumlah rumah warga menjulur ke area Kali Cipinang, Kelurahan Rambutan, Ciracas, Jakarta Timur, Rabu (17/11). Foto: Dean Pahrevi/JPNN.com

"Karena sudah lama dan tidak ada rasa bersalah, kami hanya bisa mengimbau terus," ujar Suhartono.

"Sebenarnya yang kami harapkan untuk membuat septic tank itu yang punya kontrakan, karena itu pencemaran. Orang itu, kan, enggak sadar ya kalau itu salah," sambung Suhartono.(cr1/jpnn)

Sebanyak 544 keluarga di wilayah Ciracas, Jakarta Timur, belum memiliji septic tank di tempat tinggalnya, simak selengkapnya.


Redaktur : Yessy
Reporter : Dean Pahrevi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News