Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus

Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
Wali Kota Semarang Agustina Wilujeng Pramestuti. FOTO: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.

Dalam video yang diunggah di TikTok, tampak tiga ekor ulat berada di wadah makan siswa. Ulat tersebut berasal dari buah salak yang menjadi bagian dari menu MBG.

Perekam video terdengar mengeluhkan, "Salak e mambu (salaknya bau, red), tolong, Pak," sambil memperlihatkan kondisi buah yang busuk. (wsn/jpnn)

Menurut Agustina, kejadian ini menjadi bahan evaluasi penting pada tahap awal pelaksanaan program tersebut.


Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Wisnu Indra Kusuma

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News