Aji Santoso Pengin George Brown Bergabung, Siapa Bakal Terbuang?
Rabu, 30 November 2022 – 23:53 WIB

Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso. Foto: Instagram @officialpersebaya
Terbukti, baru berlatih bersama selama tiga kali, George mampu main apik saat uji coba lawan Persis.
"Saya kira juga cukup bagus, dia tipe petarung. Itu yang jadi pertimbangan saya," tandasnya.
Pertanyaan selanjutnya, jika George jadi bergabung dengan Persebaya, siapakah pemain yang akan terbuang nantinya?(dkk/jpnn)
Persebaya Surabaya sudah mantap bakal mendatangkan George Brown setelah Pelatih Aji Santoso merekomendasikannya ke manajemen
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Komentar Pelatih Persib Soal Laga Penting Persik Vs Persebaya
- PT LIB Manjakan Fan Sepak Bola Indonesia dengan Aplikasi Sobat Liga
- Persib Selangkah Lagi Juara, Wali Kota Farhan Sampaikan Sebuah Instruksi
- Dikalahkan Persib, PSS Harus Mati-matian Demi Keluar Zona Degradasi
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru