Anda Mengalami 3 Gejala Stroke Ini? Sudah, Segera ke Rumah Sakit!

Anda Mengalami 3 Gejala Stroke Ini? Sudah, Segera ke Rumah Sakit!
Tangkapan layar Direktur Utama Rumah Sakit Pusat Otak Nasional (PON) dr. Mursyid Bustami aat hadir secara virtual dalam Keterangan Pers bertajuk “Gebyar Edukasi dalam Rangka HKN” di Jakarta, Kami (9/9/2021). (ANTARA/Hreeloita Dharma Shanti)

Face adalah cara mengenali gejala stroke dengan melihat wajah pasien. Misalnya, wajah tampak tidak normal. Seperti, turun sebelah atau tidak simetris.

2. Arm

Arm merupakan cara kenali gejala stroke dengan melihat lengan pasien.

Bila kedua lengan pasien stroke diangkat, maka tingginya tidak sama dengan lengan yang satunya.

Baca Juga: Mbak Irene Widya Ayu Meninggal Dunia Akibat Kelelahan Akut

3. Speech

Speech adalah cara mengenali gejala stroke dengan melihat cara bicara.

Penderita stroke bisa mengalami kesulitan bicara, tidak jelas, atau bahkan tidak bisa bicara.

Metode FAST adalah cara mengetahui 3 gejala stroke dan tindakan yang mesti dilakukan adalah segera ke rumah sakit, jangan ditunda-tunda.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News