Antusias Menumpahkan Rindu Timnas

jpnn.com - SOLO - Timnas Indonesia akan menjalani laga ujicoba melawan Malaysia, di Stadion Manahan Solo, nanti malam.
Antusiasme mayarakat Indonesia untuk menyaksikan langsung pertandingan ini cukup tinggi.
Itu terlihat dari antrean panjang pemesanan tiket nonton yang terjadi di Balai Persis Solo, sepanjang siang kemarin (5/9).
Menariknya, mereka yang ikut berdesakan dalam antrian tersebut tidak hanya pencinta tim nasionak asal kota Solo semata.
Melainkan juga datang dari kota-kota sekitar Jawa Tengah seperti Wonogiri, Wonosobo, serta Pati.
Bahkan, beberapa yang datang dari Makassar, Padang, Jakarta, Surabaya dan Kalimantan.
Nur Syamsuddin,22, mengakui bahwa dia harus datang dari Makassar ke Solo satu hari sebelum pertandingan agar bisa segera mendapat tiket.
Maklum, PSSI tidak menyediakan sistem penjualan tiket online untuk pertandingan syarat gengsi itu.
SOLO - Timnas Indonesia akan menjalani laga ujicoba melawan Malaysia, di Stadion Manahan Solo, nanti malam. Antusiasme mayarakat Indonesia untuk
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi
- Alwi, Ubed, & Putri KW Finis Sebagai Semifinalis Sudirman Cup 2025, PBSI Angkat Topi