Arsenal Siap Obral Murah Alexandre Lacazette di Musim Panas Ini
Senin, 26 Juli 2021 – 10:19 WIB

Alexandre Lacazette saat melakukan selebrasi dengan seragam Arsenal. Foto: Twitter @Lacazettealex
Khusus di musim lalu, sang pemain tampil sebanyak 43 kali untuk The Gunners di semua kompetisi dengan menyumbang 17 gol, di mana 13 diantaranya dicetak di Premier League.(sportsmole/mcr15/jpnn)
Pelatih Arsenal Mikel Arteta siap melakukan revolusi dalam skuadnya. Sejumlah pemain bakal dilego pada musim panas ini
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- Semifinal Liga Champions: Arsenal Takluk dari PSG, Arteta Kecewa Berat
- Arsenal vs PSG: Selain Kalah, The Gunners Buat Catatan Minor
- Semifinal Liga Champions Arsenal vs PSG, Enrique: Kami Jauh Lebih Baik Sekarang
- Semifinal Liga Champions Arsenal vs PSG: Perang 2 Tim Menawan
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions