Ashanty Sengaja Cari Kandungan Terbaik untuk Produknya Hingga ke Swiss
Rabu, 23 Maret 2022 – 14:20 WIB

Ashanty dan partner bisnisnya di AExpert, dokter Ekles, di kawasan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Selasa (22/3). Foto: Firda Junita/jpnn.com
Bukan hanya dirinya, anggota keluarganya yang lain, bahkan para pekerja di rumahnya juga mencoba produk tersebut.
Tujuannya untuk memastikan produk itu aman digunakan.
"Ya, supaya aku bisa tahu efeknya di semua orang karena namanya skincare, kan, cocok-cocokan," ucap Ashanty. (mcr7/jpnn)
Penyanyi Ashanty sangat serius dengan bisnis skincarenya hingga datangkan kandungan khusus dari Swiss.
Redaktur : Yessy
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Elite Skin Aesthetic Clinic Kini Hadir di PIK
- COVERBLUR Pro Filter Cushion, Inovasi SOMETHINC Resmi Hadir
- Pertolongan Pertama untuk Skin Barrier Rusak, Jangan Asal Pakai Skincare
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- Nikita Mirzani Laporkan Reza Gladys atas Dugaan Pelanggaran UU ITE
- Peluncuran Produk Spa Mewah Valmont di The Ritz-Carlton Bali