Babak I, Ukraina v Inggris 0-0
Rabu, 20 Juni 2012 – 02:57 WIB

Babak I, Ukraina v Inggris 0-0
Tapi hingga menit ini Ukraina lebih banyak melepaskan tembakan ke arah gawang. Menit ke 12 misalnya Devic nyaris membobol jala Joe Hart. Beruntung bola masih membentur Joleon Lescott. Menit ke 18 dan 22 Ukraina mendapatkan peluang melalui Tymoschuk dan Gusev. Tapi lagi-lagi penyelesaian akhir yang terlihat terburu-buru membuat tembakan tak akurat.
Susunan Pemain
Baca Juga:
Menit ke 28, Inggris mendapatkan peluang lewat sebuah serangan balik. Namun sanyang bola menyilang di muka gawang Pyatov tak mampu disundul oleh Rooney. Sejauh ini, inilah peluang terbaik yang didapat Inggris.
Menit ke 30, Yarmolenko nyaris membobol gawang Inggris. Namun sayang tendangannya masih mampu ditangkap Joe Hart. Sejauh ini kiper Manchester City tersebut cukup bagus dalam menggagalkan tembakan Ukraina. Meski banyak peluang yang tercipta, hingga akhir paruh pertama skor 0-0 mengakhiri laga. (zul/jpnn)
Susunan Pemain
UKRAINA: Pyatov, Gusev, Khatcheridi, Rakitskiy, Selin, Yarmolenko, Garmash, Tymoschuk, Konoplyanka, Devic, Milevsky.
Donetsk — Inggris dan Ukraina melakoni laga pamungkas untuk menentukan siapa yang berhak mewakili grup D melaju ke babak perempat final di,
BERITA TERKAIT
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025
- Dramatis! 3 Unggulan Keok di Gim 1 Semifinal Wilayah NBA Playoffs
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1