Bali United vs PSM Makassar: Kata Bernardo Tavares Soal Kekalahan Pasukan Ramang
Jumat, 11 Agustus 2023 – 19:23 WIB

Pemain PSM Makassar saat berhadapan dengan pemain Bali United: Foto: Dok PSM Makassar
jpnn.com - PSM Makassar gagal membawa pulang poin saat bertandang ke markas Bali United pada pekan kedelapan Liga 1 musim 2023/2024.
Bermain di Stadion I Wayan Dipta Gianyar, Bali, PSM kalah dengan skor 2-3.
Gol-gol Bali United dibukukan oleh Jean Bfolo Mbarga (12') dan Ilja Spasojevic (74', 85').
Adapun gol dari Pasukan Ramang dilesekan oleh Rizky Eka Pratama (5') dan Yance Sayuri (41').
PSM Makassar gagal membawa pulang poin saat bertandang ke markas Bali United pada pekan kedelapan Liga 1 musim 2023/2024.
BERITA TERKAIT
- Persib Gagal Juara di Ternate, Bojan Hodak Ingin Berpesta di Bandung Sambil 'Ngafe'
- Terungkap! Ini Rahasia Kemenangan Malut United dari Persib
- Malut United vs Persib: Bojan Hodak Sebut Pembeda
- Malut United Vs Persib Bandung 1-0, Lihat Klasemen Liga 1
- Liga1: Pelatih Persib Bojan Hodak Ungkap 2 Kelebihan Malut United
- Malut United vs Persib: Marc Klok Bicara Peluang Juara di Ternate