Bang Ara Suarakan Semangat Pancasila Lewat Kirab Budaya

Bang Ara Suarakan Semangat Pancasila Lewat Kirab Budaya
Bang Ara Suarakan Semangat Pancasila Lewat Kirab Budaya. Foto: TMP for JPNN

Di sisi lain, jalan sehat sekaligus kirab budaya itu berjalan sangat sukses.

Acara yang mengambil tema Pancasila Rumah Kita itu diikuti belasan ribu peserta.

Mereka mengular dari depan kantor wali kota di Jalan Pemuda, Jalan Pandanaran, Simpang Lima hingga Jalan Pahlawan di depan kantor Gubernur Jawa Tengah.

Para peserta berasal dari berbagai elemen. Mulai kader TMP, warga semarang hingga elemen pemuda di ibu kota Jawa Tengah itu.

Selain itu, elemen mahasiswa dan pelajar juga ambil bagian dalam acara itu.

Di antaranya adalah Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), GP Ansor, FKPPI, Banser, Pegerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII), Fatayat NU, Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM), IPNU, dan IPNNU.

Acara semakin meriah dengan penampilan beberapa band.

Selain itu, penampilan seni budaya dari mahasiswa dan pelajar se-Kota Semarang juga membuat acara tersebut semakin semarak. (jos/jpnn)


SEMARANG – Banyak pelajaran penting yang bisa diambil dari jalan sehat sekaligus kirab budaya yang diadakan Taruna Merah Putih di Semarang,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News