Bank Mandiri Suntik PT Timah Rp 300 Miliar
Selasa, 07 Februari 2017 – 11:35 WIB

Ilustrasi. Foto: JPNN
Perseroan berharap tahun ini revenue bisa tumbuh sepuluh persen dibandingkan capaian tahun lalu.
’’Kami masih evaluasi sekarang, rencana (kebutuhan) pembiayaan akan seperti apa. Kami pertimbangkan bonds, tapi belum tahu,’’ katanya. (rin/c15/noe)
PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) menyalurkan kredit Rp 300 miliar untuk mendukung kinerja PT Timah Tbk (TINS).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Investasi di Bidang SDM Bikin Bank Mandiri Raih Predikat Champion of the Year dan 12 Penghargaan Bergengsi
- Bank Mandiri dan KJRI Penang Gelar Mandiri Sahabatku untuk Memacu Kewirausahaan PMI
- Bank Mandiri Catat Transaksi Digital Makin Meningkat
- Bank Mandiri Perkuat Pilar Sosial Lewat Inisiatif Pendidikan Inklusif & Berkelanjutan
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Perluas Jangkauan Bisnis, Bank Mandiri Menghadirkan Kantor Cabang Alor