Barcelona Mulai Gahar, Xavi Hernandez Malah Incar Bek Pengangguran Manchester United
Senin, 28 Februari 2022 – 13:24 WIB

Xavi Hernandez. Foto: REUTERS/Kai Pfaffenbach
Selain Bailly, Barca sebenarnya juga tertarik dengan bek Napoli, Kalidou Koulibaly. Namun, harga Koulibaly dianggap terlalu tinggi bagi Barca yang masih dilanda krisis finansial.
Karena itu, Bailly menjadi target paling potensial, apalagi dia pernah berkarier di Spanyol dengan membela Espanyol dan Villarreal.(mcr15/jpnn)
Pelatih Barcelona Xavi Hernandez dilaporkan tertarik dengan bek pengangguran Manchester United.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Real Valladolid vs Barcelona: Blaugrana Menang, Makin Kukuh di Puncak Klasemen La Liga
- MU Menang 3-0 Atas Athletic Bilbao, Ruben Amorim: Ini Belum Selesai
- Athletic Bilbao vs Manchester United: Setan Merah Mimpi Buruk Klub Asal Basque
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditahan Imbang Inter Milan di Semifinal Liga Champions
- Barcelona Vs Inter 3-3: Pemain Seperti Ini Lahir Setiap 50 Tahun