Beckham Bersinar, Galaxy ke Final
Selasa, 09 November 2010 – 09:09 WIB

Beckham Bersinar, Galaxy ke Final
CARSON - David Beckham menjadi aktor penting lolosnya Los Angeles Galaxy ke final wilayah barat di Major League Soccer (MLS). Dia berkontribusi besar atas dua gol kemenangan Galaxy ketika menaklukkan Seattle Sounders FC 2-1 (2-0) di second leg semifinal, kemarin. Delapan menit berikutnya, mantan pemain Manchester United, Real Madrid, dan AC Milan itu melepas tendangan bebas yang kemudian diteruskan lewat heading Omar Gonzalez, serta gagal ditepis kiper Sounders Kasey Keller.
Dengan kemenangan itu, maka Galaxy lolos dengan agregat 3-1. Sebab, pada first leg lalu (31/10) mereka menang 1-0 atas Sounders. Di final, Galaxy akan menghadapi FC Dallas yang menyingkirkan Real Salt Lake dengan agregat 3-2.
Baca Juga:
Beckham memang tidak mencetak dua gol kemenangan atas Sounders. Tapi, mantan kapten timnas Inggris itu menjadi kreator lahirnya dua gol tersebut. Berkat umpannya pada menit ke-19, Edson Buddle mampu membobol gawang Sounders lewat sundulan.
Baca Juga:
CARSON - David Beckham menjadi aktor penting lolosnya Los Angeles Galaxy ke final wilayah barat di Major League Soccer (MLS). Dia berkontribusi besar
BERITA TERKAIT
- Bobotoh Diminta Tertib Saat Merayakan Persib Juara Liga 1
- Persib Bandung Juara Back to Back, Legenda Ghana Turut Bersukacita
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Rayakan Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Jembatan Pasupati Bandung, Meriah
- Gelar Dua Kejurnas Karate, Lemkari Bertekad Cetak Karateka Berkarakter dan Berprestasi
- Kapten Persib Punya Cerita Menarik Sesaat Tim Mengunci Gelar Juara Liga 1