Begini Cara Mengembalikan Performa Mobil Seusai Dipakai Mudik Lebaran
Kamis, 12 Mei 2022 – 00:20 WIB

Ilustrasi bengkel mobil. Foto: dok for jpnn
4. Kelistrikan Kendaraan
Sistem yang terkait dengan kelistrikan bisa dilakukan dengan mudah.
Cara pertama dengan cara mengaktifkan lampu utama, lampu sein, lampu kabin, dan juga head unit.
Pastikan semua berjalan dengan baik. Kemudian saat menghidupkan mobil, pastikan mobil bisa hidup dengan mulus. (ddy/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ada beberapa sektor yang harus dilakukan pengecekan pada mobil seusai perjalanan mudik. Mohon disimak.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- 1,4 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek pada H+5 Lebaran
- Arus Balik Lebaran 2025, 2 Juta Kendaraan Melintasi Jalur Arteri Jabar
- Malam Tadi Puncak Arus Balik di Jalur Selatan Nagreg Terlewati
- Dirut Jasa Raharja Minta Pemudik Tetap Utamakan Keselamatan
- Lubana Sengkol Jadi Favorit Keluarga, Karcis Masuk Rp 10 Ribu Saja
- Fitur Unggulan di Suzuki Ertiga Hybrid Cruise Bikin Perjalanan Jauh Makin Tenang