Belajar dari Kekalahan, PJ Raih Kemenangan
Minggu, 19 Februari 2017 – 19:47 WIB
Respati Ragil Pemungkas (pegang bola). Foto: IBL
“Kami memang kalah pengalaman. Tim kami tim muda. Saya sadar ketika tertinggal jauh, pelatih kemudian memberikan kesempatan pada para pemain muda untuk mendapatkan pengalaman tanding,” kata pemain Satya Wacana Musthofa Ramadhan.
Mustofa menyumbang 12 angka buat timnya. Point guard asing Jarron Crump memimpin perolahan angka tim dengan 16 poin.
Di kubu Pelita Jaya, center Kore White mencetak 30 angka dan 16 rebound. Winston Grays menambah dengan 23 angka, sembilan rebound dan lima assist. (jos/jpnn)
Pelita Jaya berhasil memetik kemenangan atas Satya Wacana Salatiga dengan skor 84-56 pada seri keempat IBL Pertalite 2017 di Britama Arena Mahaka
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Hadiri Kopi Good Day DBL Festival 2025, Pramono Umumkan Sejumlah Kerja Sama
- DBL Camp 2025 Hadir di Jakarta, Peserta Antusias Berebut Tiket ke Amerika Serikat
- Konon Ryu Ozawa Tampil dalam FIBA 3x3 Challenger 2025 di Jakarta
- Tim Basket Dunia Akan Meramaikan FIBA 3x3 Women Series & Challenger 2025 di Jakarta
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025