Bertemu Pemain Red Sparks, Menpora Dito Punya Harapan Khusus
Sabtu, 20 April 2024 – 06:05 WIB

Menpora Dito Ariotedjo menghadiri gala dinner bersama tim voli Korea, Red Sparks. Foto: Kemenpora/herry
"Mari kita semua berikan dukungan penuh kepada para atlet kita, baik yang berlaga di panggung internasional maupun yang bertanding di kompetisi lokal, supaya selalu dapat menjadi teladan bagi generasi muda dan pantas mendapat apresiasi atas dedikasi dan semangat juangnya."
Baca Juga:
"Terima kasih atas kehadiran dan dukungan Anda semua. Saya mengundang Anda untuk menikmati pertandingan yang akan memukau besok malam," ucapnya.(kemenpora/jpnn)
Menpora RI Dito Ariotedjo menghadiri gala dinner bersama tim voli Korea, Red Sparks di Ballroom Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, Jumat (19/4/2024) malam WIB.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Hadirkan Megawati, Gresik Petrokimia Makin Optimistis Raih Target Juara Proliga 2025
- Wipawee Srithong Gantikan Megawati Hangestri di Red Sparks
- Megawati Hangestri Memilih tak Perpanjang Kontrak, Red Sparks Beri Respons Berkelas