BNPB dan Satgas Penanganan Covid-19 Mengerahkan Mobil Masker di Riau

Gerakan Mobil Masker ini adalah bentuk kolaborasi pentahelix, dengan melibatkan pemerintah daerah melalui Badan Penanggulangan Daerah (BPBD) di daerah, forkopimda, mahasiswa, dan organisasi surelawan setempat dengan total 100 orang.
Rencananya, mobil masker akan dibawa berkeliling di tiga lokasi, yaitu Kota Pekanbaru, Kabupaten Pelalawan dan Kabupaten Kampar.
Setiap armada gerakan mobil masker akan ditugaskan untuk membagikan masker ke tempat keramaian, seperti pasar tradisional, pedagang kaki lima, tempat wisata, tempat ibadah, sekolah, terminal, dan stasiun.
Tidak hanya membagikan masker, para petugas, sukarelawan, dan duta perubahan perilaku akan memberikan edukasi dan sosialisasi untuk selalu menjaga disiplin penerapan prokes. (tan/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
BNPB dan Satgas Penanganan Covid-19 meluncurkan program Gerakan Mobil Masker untuk Masyarakat di Riau. Ratusan ribu masker akan dibagikan ke masyarakat.
Redaktur : Boy
Reporter : Fathan Sinaga
- Wali Kota Pekanbaru Temui Menteri PU di Padang, Ini yang Dibahas
- Sindikat Pemalsuan KTP Terungkap, Orang Dalam Disdukcapil Terlibat
- Ultimatum Menko Polkam: Jangan Sampai Karhutla Terjadi di Riau
- BNPB Minta Setiap Daerah Bentuk Forum Pengurangan Risiko Bencana
- Pria Terjatuh Dari Flyover SKA Pekanbaru, Begini Kronologinya
- Menhut Tinjau Satwa di PPS Riau Kerja Sama Yayasan Arsari Djojohadikusumo