Bocah Australia Ini Terlahir Tanpa Saluran Telinga Luar
Jumat, 04 Maret 2016 – 18:05 WIB

Bocah Australia Ini Terlahir Tanpa Saluran Telinga Luar
"Jadi, kami ingin melakukan operasi di California," imbuhnya.
Setelah mereka mengumpulkan cukup uang, yakni sekitar 93.000 dolar (atau setara Rp 930 juta) totalnya, mereka memesan operasi Xander, yang berlangsung pada bulan Oktober tahun lalu, dan berangkat ke California.
"Pada hari pertama [setelah operasi], itu sulit baginya. Ia diperban seluruhnya dan ia merasa benar-benar sakit. Setelah satu atau dua hari, ia merasa lebih baik. Ia adalah anak-anak sehingga cepat bangkit," sebut Jeremy.
Alexander Rogerson, yang juga dikenal sebagai Xander/Panda, telah menghadapi lebih banyak tantangan ketimbang rata-rata anak berusia empat tahun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Apa Arti Kemenangan Partai Buruh di Pemilu Australia Bagi Diaspora Indonesia?
- Dunia Hari Ini: Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Atas Terpilihnya Lagi Anthony Albanese
- Mungkinkah Paus Baru Datang dari Negara Non-Katolik?
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina