Bom Tandan Syria Tewaskan 10 Bocah

Oposisi Rebut Pangkalan Udara dan Akses ke Aleppo

Bom Tandan Syria Tewaskan 10 Bocah
Bom Tandan Syria Tewaskan 10 Bocah
Dengan jatuhnya Tishrin ke oposisi, militer Assad tidak punya rute lain untuk menuju Aleppo selain melewati jalan raya Damaskus-Aleppo. Padahal, rute dua kota itu sangat penting bagi pasukan Assad. Selama ini mereka bergantung pada pasokan senjata dari ibu kota untuk menghadapi oposisi. Dengan tersisanya satu jalur untuk militer, oposisi lebih mudah menyusun strategi serangan. (BBC/AP/AFP/hep/dwi)

DAMASKUS - Meski sudah berlangsung selama 20 bulan, krisis Syria tidak menunjukkan tanda-tanda segera berakhir. Korban jiwa pun terus berjatuhan.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News