BRI Life Salurkan Bantuan kepada Penyandang Disabilitas di Cileungsi
Senin, 05 Desember 2022 – 23:43 WIB

PT Asuransi BRI Life menyalurkan bantuan kaki dan tangan palsu untuk memperingati Hari Disabilitas, yang jatuh pada 3 Desember. Foto dok BRI Life
Menurut Ronald, saat ini baru dapat mengerjakan sebanyak 75 kaki dan tangan palsu untuk wilayah bogor saja, sementara permintaan terus bertambah.
“Kami berharap para penerima kaki dan tangan palsu dari BRI Life ini, memiliki semangat baru untuk menapak hari esok yang lebih baik, merayakan kesempatan untuk hidup dengan berkarya untuk memberi makna Indonesia," harapnya.(chi/jpnn)
Kontribusi ini merupakan salah satu inisiatif BRI Life untuk membantu saudara-saudara kita yang membutuhkan kaki dan tangan palsu.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Kesejahteraan Nasabah Ultra Mikro, BRI Life dan PNM Bersinergi
- Pelukis Disabilitas Faisal Rusdi Gelar Pameran di Taman Ismail Marzuki
- Imigrasi Pemalang & BRI Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan Dewi Masyithoh
- Hemofilia dan VWD Perlu Diwaspadai Meski Prevalensinya Rendah
- Pertamina Hulu Energi Wujudkan Asa dan Mimpi Sahabat Istimewa Lewat 13 Program Ini
- Waka MPR Dukung Keterlibatan Aktif Penyandang Disabilitas dalam Pembangunan Ditingkatkan