BTN Dapat Tambahan Dana PEN, Pahala Makin Optimistis Capai Target Rp30 Triliun

BTN Dapat Tambahan Dana PEN, Pahala Makin Optimistis Capai Target Rp30 Triliun
Bank BTN. Foto dok BTN

Sektor properti merupakan sektor yang banyak memanfaatkan bahan baku dari dalam negeri sehingga sektor inilah yang secara tidak langsung memperkuat ekonomi nasional, karenanya pada masa pandemi Covid-19 masih terus bergerak menyesuaikan diri.

"Bahan atau material yang digunakan untuk pembangunan rumah lebih dari 90 persen sudah diproduksi di Indonesia sehingga tentunya sektor ini cukup strategis. Ini menunjukkan adanya prospek dan juga kebutuhan atau permintaan yang masih sangat tinggi," tandas Pahala.(chi/jpnn)

Bank BTN mendapatkan tambahan penempatan dana dari pemerintah sebesar Rp5 triliun.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News