Budiarsa Sastrawinata Raih Nawacita Awards 2024 Kategori Kemajuan Infrastruktur & Industri

Menurutnya, Nawacita Awards 2024 adalah cermin semangat kebangsaan dan cinta tanah air.
"Ini bukan sekadar ajang apresiasi, tetapi juga merupakan manifestasi dari ideologi Trisakti Presiden Soekarno," jelas Prof Yasonna.
Komisaris Utama Media Nawacita Indonesia Faigiziduhu Ndruru menambahkan penghargaan ini bertujuan memotivasi generasi muda untuk berkontribusi lebih dalam pembangunan bangsa.
"Kami berharap penghargaan ini menjadi inspirasi bagi banyak pihak untuk terus berkarya dan memajukan bangsa menuju Indonesia Emas 2024," ungkap Faigiziduhu.
Direktur Utama Media Nawacita Indonesia Beesokhi Ndruru mengungkapkan kebanggaan atas suksesnya pelaksanaan acara tahun ini.
Pada tahun ini, terdapat 8 kategori pemenang individu, ditambah 1 orang pemenang kategori favorit.
Selain itu, anugerah Nawacita Awards 2024 juga diberikan kepada 9 kategori pemenang lembaga atau institusi, dan korporasi.
Media Nawacita Indonesia juga memberikan apresiasi untuk kategori favorit.
Managing Director Ciputra Group Budiarsa Sastrawinata menerima penghargaan Nawacita Award 2024 kategori Kemajuan Infrastruktur dan Industri
- Utamakan Keselamatan, KAI Raih 2 Penghargaan di Ajang WISCA 2025
- Perkuat Budaya Keselamatan Berkelanjutan, KAI Raih Penghargaan di WISCA 2025
- Hardiknas 2025, Untar Gelar Untarian Awards untuk Dosen hingga Mahasiswa Berprestasi
- Jadi Pelopor AI, BINUS University Dorong Ekosistem Kerja Kreatif Berbasis Teknologi
- Srikandi PLN Indonesia Power Raih Anugerah Women’s Inspiration Awards 2025
- Direktur Pegadaian Dinilai Berhasil Membangun Layanan Bank Emas