Bule Inggris Merasakan Kejamnya Begal
Jumat, 22 Juli 2022 – 14:24 WIB

WNA asal Inggris saat melapor di Polsek Jerowaru, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB) (ANTARA/Istimewa)
Kapolsek Jerowaru melalui Kasi Humas Polres Lombok Timur Iptu Nicolas Oesman saat dikonfirmasi membenarkan adanya kasus pembegalan yang menimpa salah seorang turis asing di wilayah Jerowaru.
"Korban telah melaporkan kejadian ini, dan kasusnya dalam penyelidikan aparat kepolisian guna mengungkap pelaku," katanya di Selong, Jumat. (antara/jpnn)
Kawanan begal bersenjata tajam membawa kabur motor yang dikendarai si bule asal Inggris.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Motor Bu Guru Korban Begal di Bangkalan Sudah Kembali, Ada yang Terharu
- 4 Remaja Jadi Begal Bawa Senjata Api di Kuta Bali
- 6 Bulan Buron, 2 Begal di Banyuasin Akhirnya Ditangkap
- Napi Lapas Selong Tewas di Sungai, Ada Luka Sayatan
- Duit Habis Dipakai Judol, Pria di Bandung Pura-Pura Jadi Korban Begal, Bikin Gaduh
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya