Bursa Transfer: De Gea ke PSG, Bomber Sangar ke Liverpool
Senin, 08 Maret 2021 – 09:00 WIB

Suporter Liverpool. Foto: Liverpool
Penampilan Ings yang sangat menawan bersama Southampton dikabarkan membuat Liverpool tertarik membawanya pulang ke Anfield.
Ings sendiri juga tidak menutup pintu untuk kembali berseragam Liverpool.
“Atmosfer di Anfield sangat gila,” kata Ings sebagaimana dilansir Goal. (jos/jpnn)
David De Gea dikabarkan bakal meninggalkan Manchester United pada bursa transfer musim panas 2021.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- MU Menang 3-0 Atas Athletic Bilbao, Ruben Amorim: Ini Belum Selesai
- Athletic Bilbao vs Manchester United: Setan Merah Mimpi Buruk Klub Asal Basque
- Barong Bola
- Arsenal vs PSG: Selain Kalah, The Gunners Buat Catatan Minor