Dahlan Iskan: Atasi Kemacetan tak Perlu Lagi Wacana
Kamis, 04 Juli 2013 – 13:04 WIB

Dahlan Iskan: Atasi Kemacetan tak Perlu Lagi Wacana
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menyambut baik sayembara yang diadakan oleh Jasa Marga untuk mencari solusi kemacetan di tol dalam kota, Jakarta. Menurut Dahlan, Indonesia harus segera melakukan sesuatu untuk mengatasi kemacetan ibu kota, tidak lagi sekadar wacana. Untuk itu segala hal perizinan terkait untuk mengatasi kemacetan di Jakarta akan disetujui Dahlan. "Di BUMN kepintaran sudah ada, birokrasi sudah jalan, minta izin juga mudah, jadi ini tinggal jalan saja," terangnya.
"Tentang perizinan ajukan saja, tentu saya setuju saja. Karena kalau gak diputuskan hari ini maka tidak bisa dibayangkan 2 atau 3 tahun ke depan Jakarta seperti apa," papar Dahlan di Gedung Kementerian BUMN, Jalan Merdeka Selatan, Jakarta, Kamis (4/7).
Baca Juga:
Intinya, Dahlan menegaskan, bahwa fasilitas-fasilitas yang dimiliki BUMN lancar dan birokrasi di BUMN tidak berbelit.
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menyambut baik sayembara yang diadakan oleh Jasa Marga untuk mencari solusi kemacetan
BERITA TERKAIT
- Prabowo dan Bill Gates Bahas Isu Keuangan dan Kesehatan
- Prakiraan Cuaca Hari Ini, Mayoritas Wilayah Indonesia Diguyur Hujan
- Presiden Prabowo Terima Kunjungan Bill Gates di Istana Pagi Ini
- 5 Berita Terpopuler: Fakta Baru Terungkap, Lokasi Tes PPPK Tahap Dua Langsung Didatangi Pak Ali
- Jumlah Honorer Database BKN Ikut PPPK Tahap 2 Banyak Banget, Ini Datanya
- Masih Banyak Formasi PPPK Tahap 2 untuk Honorer, Jaga Semangat ya