Di Inggris, Meta Platforms Dipaksa Melepas Anak Perusahaannya
Rabu, 19 Oktober 2022 – 20:57 WIB

Logo Meta Platforms. Foto: reuters
Regulator di dunia makin menyoroti aktivitas perusahaan teknologi besar.
Uni Eropa adalah satu di antaranya yang terdepan soal aksi seperti itu, mereka membuat aturan soal antimonopoli dan privasi yang bisa mengenakan denda sampai miliaran dolar kepada perusahaan teknologi.
Regulator antimonopoli di Amerika Serikat beberapa waktu lalu mengajukan tuntutan terhadap Meta soal akuisisi perusahaan pembuat konten virtual reality Within Unlimited Inc.
Tuntutan itu diajukan karena akan menimbulkan monopoli dalam aplikasi VR khusus kebugaran. (reuters/ant/jpnn)
Meski kecewa dengan keputusan Otoritas Kompetisi dan Pasar di Inggris Raya (CMA), Meta Platforms dengan terpaksa menjual Giphy.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Pembaruan Pada Tab Friends Sebagai Penebusan 'Dosa' Facebook
- Asyik! Kreator Konten Bisa Dapat Cuan Tambahan Lewat Unggahan di Story, Begini Caranya
- Presiden AS dan PM Inggris Bertemu Untuk Akhiri Perang Ukraina
- Nekat Bakar Al-Qur’an, Langsung Diburu dengan Sajam
- Trump Melunak, Meta Bergerilya Merayu Kreator TikTok Pindah ke Facebook dan Instagram
- Pengguna WhatsApp Kini Bisa Berbagi Status ke Facebook dan Instagram