Dicatut Situs Dewasa, Mikha Tambayong: Sumpah, Aku Gak Tahu

Mikha menilai, rekayasa semacam itu merupakan dampak dari kemajuan teknologi.
"Ya kembali ke kecanggihan teknologi, mau pakai baju setertutup apa pun pasti bisa diapa-apain," tukasnya.
Soal asmara. Mikha dan Fero baru saja menjalin hubungan asmara beberapa pekan belakangan. Namun menurut Mikha, Fero ternyata bukan sosok laki-laki romantis.
"Nggak, biasa aja dia mah," cetusnya.
Tak sependapat dengan sang kekasih, Fero pun langsung mengelaknya.
"Belum, romantis itu bukan sesuatu yang disiapkan harus sesuatu yang spontan dari hati, kalau disiapkan itu namanya skenario," bebernya.
Menurut Mikha, Fero adalah sosok yang lebih cerewet dibandingkan dirinya. Untuk penilaian tersebut, Fero punya pembelaan tersendiri.
(RMOL/JPG/JPNN)
JPNN.com - Rupa cantik dan tubuh yang aduhai menjadikan Mikha Tambayong tak lepas dari perbincangan. Bahkan dalam situs dewasa, nama wanita
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gloria Nababan Raih Tiga Gelar Sekaligus di Putri Remaja & Anak Riau 2025
- Rilis Lagu Setelah 2 Tahun Vakum, Mikha Tambayong Akui Sempat Keteteran Bagi Waktu
- Beli Cincin Tunangan Hampir Rp 2 Miliar, Maxime Bouttier Bilang Begini
- Kepada Raja Dangdut, Ruben Onsu Ungkap Alasan Jadi Mualaf, Oh Ternyata
- Sebelum Maxime Bouttier, Luna Maya Ternyata Pernah Dilamar Pria Lain
- Melihat Nyai Ontosoroh Masa Kini di Monolog Paramita