Digitalisasi Zakat, BAZNAS Genjot Pemanfaatan Aplikasi SIMBA
Sabtu, 26 Oktober 2024 – 10:10 WIB

BAZNAS kini mengintensifkan pemanfaatan aplikasi SIMBA guna meningkatkan efisiensi pengelolaan dan pengawasan zakat. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Penggunaan SIMBA ini merupakan langkah modernisasi yang diambil oleh BAZNAS untuk mengakomodasi kebutuhan masyarakat akan transparansi dalam pengelolaan dana sosial.
Prof. Nadra juga berharap agar seluruh BAZNAS di provinsi, kabupaten, dan kota semakin aktif dalam memanfaatkan SIMBA untuk memaksimalkan potensi zakat serta membantu pengentasan kemiskinan di daerah.
"Upaya ini sangat penting agar zakat yang dikelola dapat sepenuhnya mendukung penguatan ekonomi umat," lanjutnya.
Dengan optimalisasi SIMBA, BAZNAS berupaya untuk menciptakan pengelolaan zakat yang lebih modern, transparan, dan berdaya guna tinggi. (jlo/jpnn)
BAZNAS kini mengintensifkan pemanfaatan aplikasi SIMBA guna meningkatkan efisiensi pengelolaan dan pengawasan zakat
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Balai Ternak di Mojokerto Targetkan Peternakan Mandiri dan Berkelanjutan
- BMD Perluas Layanan Modal Usaha Bagi Mustahik di Mojokerto
- Tim Kemanusiaan BAZNAS Tuntaskan Misi di Myanmar
- Omzet ZChicken Fayrus Capai Rp40 Juta per Bulan Berkat Pendampingan dan Modal
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- BAZNAS Siap Fasilitasi Perawatan Warga Gaza yang Dievakuasi ke Indonesia