Dodhy Kangen Band Sudah Memaafkan, tetapi Proses Hukum Tetap Berjalan
Namun, menurutnya, orang tak dikenal itu mengikuti Dodhy ketika membawa sang pemotor ke rumah sakit.
Orang tak dikenal itu, bahkan terus memarahi gitaris Kangen Band tersebut.
"Pas aku bawa yang jatoh ke rumah sakit, ternyata dia ngikutin, dia marah-marah lagi belum puas. Akhirnya ada Andhika datang, dia melerai," kata Dodhy.
Andhika Mahesa akhirnya menyarankan temannya itu untuk melaporkan orang tak dikenal tersebut ke kepolisian.
Kekinian, orang tak dikenal itu sudah meminta maaf kepadanya.
"Pas dia sudah ditangkap, dia minta ketemu sama saya, minta maaf. Saya kasih masukan-masukan saja sama dia, jangan kasar lagi ke orang, emosi bisa membutakan," ucap Dodhy.
Meski sudah membukakan pintu maaf, tetapi dia memilih untuk melanjutkan proses hukum yang berlaku.
"Aku sih sudah memaafkan, tetapi aku menghargai polisi dan proses hukum tetap berjalan," kata Dodhy Kangen Band. (mcr7/jpnn)
Dodhy Kangen Band sempat mengalami kejadian tak mengenakkan saat hendak menolong pemotor yang jatuh.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Firda Junita
- Demo di Polda Metro Jaya, Mahasiswa Desak Alexander Marwata Diproses Hukum
- Gandeng Dodhy dan Andika Kangen Band, Andrean Rilis 15 Bulan Juni
- Usman Sulit Melihat Proses Hukum terhadap Hasto PDIP Demi Kepentingan Yuridis
- Tegas, Bea Cukai Copot Oknum Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalbar
- Komnas Perempuan: Kasus Kekerasan Pekerja Rumah Tangga Makin Tinggi
- Begini Cerita Dodhy Kangen Band yang Dibentak Hingga Diancam Orang tak Dikenal