Dokter Gigi Tidak Terdaftar Praktek Gelap 10 Tahun di Melbourne

Ketua AHPR Martin Fletcher mengatakan badannya mendapat informasi sebelum mereka melakukan penggerebekan.
"Ketika kami melakukan penggerebekan, kami khawatir mengenai masalah infeksi dan juga resiko bagi kesehatan masyarakat banyak." katanya.
"Pria ini tidak pernah terdaftar sebagai dokter gigi untuk berpraktek di Australia."
"Ada catatan mengenai pasien, namun kami tidak bisa mengetahui apakah lengkap atau tidak."
Departemen Kesehatan mengatakan akan memberikan pemeriksaan lagi untuk pasien yang melapor guna mengetahui apakah mereka masih memerlukan perawatan profesional atau tidak.
"Penting sekali bagi siapa saja yang pernah ditangani oleh dokter gigi gelap ini sekarang diperiksa lagi oleh dokter gigi yang terdaftar sehingga masalah gigi yang ada bisa ditangani." kata Dr Romanes.
Seorang dokter gigi yang sudah membuka praktek secara diam-diam selama lebih dari 10 tahun di Meadow Heights di Melbourne Utara, sebenarnya tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas