Dunia Heboh, Warga Bandung Bangga
Jumat, 30 Juli 2010 – 13:42 WIB

Dunia Heboh, Warga Bandung Bangga
Menurut Anak sulung Buy Akur, pengarang Keong Racun, Bayu Eka Prasatia (17), bapaknya pernah bercerita ihwal inspirasi terciptanya lagu 'Keong Racun'. "Kata Bapak, keong racun itu menceritakan kisah temannya yang playboy, suka mainin cewek atau hidung belang," aku Bayu.
Sementara itu istri Buy Akur, Yeti Wartini (49) mengatakan suaminya memang senang merangkai lirik dan menciptakan lagu. Abuy dikenal juga sebagai ayah yang humoris dan tegas kepada anak-anaknya. (radar sukabumi/jpnn)
BANDUNG- Dua mojang Bandung, Sinta dan Jojo yang mendadak tenar gara-gara video lipsing 'Keong Racun' di Youtube, kini kebanjiran order. Tak ayal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gloria Nababan Raih Tiga Gelar Sekaligus di Putri Remaja & Anak Riau 2025
- Rilis Lagu Setelah 2 Tahun Vakum, Mikha Tambayong Akui Sempat Keteteran Bagi Waktu
- Beli Cincin Tunangan Hampir Rp 2 Miliar, Maxime Bouttier Bilang Begini
- Kepada Raja Dangdut, Ruben Onsu Ungkap Alasan Jadi Mualaf, Oh Ternyata
- Sebelum Maxime Bouttier, Luna Maya Ternyata Pernah Dilamar Pria Lain
- Melihat Nyai Ontosoroh Masa Kini di Monolog Paramita