Ekonomi Dunia 2023 Gonjang-ganjing, OJK Ramal Nasib Indonesia
Jumat, 14 Oktober 2022 – 17:09 WIB

Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal OJK Inarno Djajadi memberikan pandangannya terkait perekonomian Indonesia pada 2023. Ilustrasi/foto: Ricardo/JPNN.com
"Hingga saat ini ekonomi domestik tetap terjaga dan bahkan masih tumbuh sebesar lima persen selama tiga kuartal terakhir berturut-turut," ucap dia.
Oleh karena itu, OJK selalu proaktif dan kolaboratif mengeluarkan berbagai kebijakan yang mendukung upaya pemerintah Indonesia dalam menjaga dan mendorong stabilitas ekonomi domestik.
"Untuk menjaga momentum pemulihan ekonomi nasional," tegas Inarno. (antara/jpnn)
Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal OJK Inarno Djajadi memberikan pandangannya terkait perekonomian Indonesia pada 2023
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Siap Tingkatkan Ekraf, Gempar Targetkan Sulut Jadi Pintu Gerbang Asia Pasifik
- PNM Tebar Beasiswa Bagi Anak Nasabah untuk Dorong Pengentasan Kemiskinan
- Gubernur Ahmad Luthfi Bakal Kembangkan Wilayah Aglomerasi Banyumas
- Direktur Pegadaian Dinilai Berhasil Membangun Layanan Bank Emas
- Ibas Ajak ASEAN Bersatu untuk Menghadapi Tantangan Besar Masa Depan Dunia
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan