Emma Waroka Senang Menjanda
Rabu, 21 November 2012 – 18:45 WIB

Emma Waroka Senang Menjanda
"Juan sudah berada di Chili sudah sama-sama setuju kita berpisah. Pernikahannya emang sangat singkat tapi bukan karena singkatnya tapi kebahagiaan kita berdua yang lebih penting," pungkas Emma.
Baca Juga:
Sekedar diketahui, Emma Waroka yang menikah dengan pria kebangsaan Chili, Juan Luis pada 11 November 2011 silam di Menara ESQ, di Kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan. Emma juga sempat mengaku bahwa pesta perkawinannya juga digelar di negara kelahiran suaminya Juan, Chili selama seminggu penuh. (abu/jpnn)
JAKARTA - Sidang cerai antara Emma Waroka dengan Juan Luis kembali digelar di Pengadilan Agama Selatan, Rabu (21/11). Emma yang telah menggugat cerai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sinema Indonesia Hadir di Cannes Film Festival 2025
- James Vickery Rilis Butter, Dari Rindu Jadi Lagu
- Bantah Mengemis di Kota Tua, Pak Tarno Mengaku Masih Jualan
- Sedang Sakit, Jonathan Frizzy Tidak Ditahan oleh Polisi
- 3 Berita Artis Terheboh: Siraman di Bali, Luna dan Maxime Pakai Tujuh Sumber Mata Air
- Duh, Andre Taulany Kembali Gugat Cerai Istri